Date : 09 June 2025
Kulit Kering? Yuk, Kenali 4 Penyebab yang Mungkin Kamu Abaikan!
.jpg)
Biasanya, orang mengira penyebab kulit kering hanyalah karena terlalu lama terpapar sinar matahari. Tapi sebenarnya, ada beberapa penyebab tersembunyi yang justru sering kita abaikan, Nessetizen.
Kulit kering bisa bikin rasa nggak nyaman, makeup susah nempel, bahkan bisa memicu masalah kulit lainnya kalau dibiarkan. Yuk, kenali 4 penyebab kulit kering yang sering kita temui tanpa sadar, dan tentunya, cari tahu cara mengatasinya dengan produk-produk dari Lunesse yang cocok untuk kulit kamu!
1. Efek Samping dari Retinol dan Obat Jerawat
Retinol memang powerful untuk anti-aging dan jerawat, tapi juga bisa membuat kulit jadi kering dan sensitif karena mengganggu keseimbangan kulit. Begitu juga dengan salicylic acid yang banyak ditemukan di obat jerawat — bisa mengikis minyak alami kulit kalau tidak diimbangi dengan hidrasi yang cukup.
Solusi dari Lunesse:
- 24H Moisture Skin Balancer Cream untuk menjaga kelembapan setelah pemakaian bahan aktif.
- Acne Combat Serum, buat kamu yang punya kulit acne-prone, tapi tetap butuh hidrasi! Serum ini diformulasikan untuk melawan jerawat tanpa bikin kulit makin kering atau ketarik.
2. Tubuh Kekurangan Vitamin dan Mineral
Kekurangan vitamin A, D, zat besi, dan mineral lainnya dapat memengaruhi kelembapan kulit. Bahkan kalau kamu sudah pakai skincare yang tepat, tapi asupan gizimu kurang, kulit bisa tetap terasa kering dan kusam.
Solusi dari Lunesse:
Gunakan C-10 Concentrate Serum, serum dengan vitamin C murni yang membantu memperbaiki tekstur kulit, merangsang produksi kolagen, dan menjaga kekenyalan kulit dari luar.
3. Terlalu Lama Berada di Ruangan yang Kering
AC dingin memang bikin nyaman, tapi bikin kulit jadi dehidrasi diam-diam. Udara kering menyerap kelembapan alami kulit dan bisa membuat kulit terasa kencang, kasar, atau bahkan mengelupas.
Solusi dari Lunesse:
GunakanDaily Essential Sunscreen SPF 50+ PA++++ — sunscreen ini tidak hanya melindungi dari sinar UV, tapi juga mengandung bahan pelembap yang bantu menjaga hidrasi kulit, bahkan di ruangan ber-AC sekalipun.
4. Membersihkan Muka secara Berlebihan
Terlalu sering mencuci muka atau mandi dengan air panas bisa merusak skin barrier dan menghilangkan minyak alami kulit. Efeknya? Kulit terasa kering, perih, bahkan mudah teriritasi.
Tips: Gunakan gentle cleanser, hindari sabun dengan pewangi berlebih, dan jangan lupa langsung gunakan pelembap setelah mencuci wajah.
Solusi Lengkap dari Lunesse untuk Kulit Sehat & Terhidrasi:
- 24H Moisture Skin Balancer Cream – Melembapkan intens hingga 24 jam
- C-10 Concentrate Serum – Vitamin C murni untuk cerahkan & haluskan kulit
- Daily Essential Sunscreen SPF 50+ PA++++ – Perlindungan maksimal tanpa rasa kering
- Acne Combat Serum – Redakan jerawat tanpa mengorbankan kelembapan kulit
Jangan tunggu kulitmu makin kering, Nessetizen. Yuk, mulai rawat kulitmu dengan produk yang tepat!
OTHER HANNOCHS News
BACK TO PREVIOUS PAGE
5 Skincare Wajib Pagi Hari untuk Kulit Sehat dan Cerah
Memulai hari dengan rutinitas skincare yang tepat adalah kunci untuk memastikan kulit Anda terlindungi, terhidrasi, dan ...
Alasan Pentingnya Memberi Jeda Waktu Saat Pemakaian Skincare!
Perawatan wajah saat ini sudah menjadi rutinitas bagi banyak orang setiap harinya. Namun, sering kali masih banyak yang ...
Cuci Wajah Cukup 2 Kali Sehari, Ini Tips dan Rekomendasi Produknya!
Nessetizen, merawat kulit wajah itu penting banget, dan salah satu langkah dasar yang nggak boleh dilewatkan adalah menc...
